Kamis, 26 Maret 2009
Selamat Tinggal Radang Tenggorokan
Buah Nanas mengandung bromelain, senyawa anti-inflammatory ampuh yang dapat mengurangi sakit dan bengkak. Beberapa studi di Eropa menemukan, bromelain bahkan lebih efektif dan lebih bisa diterima di banding obat penawar rasa sakit yang di jual bebas. Nanas juga kaya dengan Vitamin C yang berfungsi untuk mempercepat penyembuhan.
Bromelain menjadi tidak aktif karena panas. Jadi gunakanlah nanas segar. Makan sebagai buah segar sampai anda merasa lebih baik lagi.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Saya Setuju, tapi kenapa ya kalo saya makan nanas kebanyakan perut terasa nyeri sekali??
BalasHapusmakan nanasny jangan kebanyakan...dan makan dulu sebelum makan nanas...untuk yg punya penyakit maagh dan..masalah pencernaan
BalasHapus